PI News-Tanggamus-
Pemerintah Pekon Payung Kecamatan Kotaagung Barat Kabupaten Tanggamus Lampung menggelar Musyawarah khusus (Musdesus)
Kegiatan Musdesus tersebut berlangsung dibalai Pekon Pekon Payung Kecamatan Kotaagung Barat Pada Jum’at 21/2/2025
Hadir dalam Musyawarah Tersebut Kepala Pekon Payung” Tabrani.SE. Camat Kotaagung Barat,Pendamping Desa,BHP,Tokoh Masyarakat,Dinas Pertanian Dan Seluruh aparatur Pekon Pekon Payung
Kepala Pekon Payung ” Tabrani.SE. mengatakan Kegiatan Musdesus Desa Khusus (Musdesus) ini bertujuan merancang program yang akan dilaksanakan sekala prioritas yang didanai dari Dana Desa.
“Hasil Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) Untuk Ketahanan Pangan Pekon Payung Kecamatan Kotaagung Barat akan dilaksanakan untuk Penyewaan Lahan menanam Padi
“Mengingat kebutuhan masyarakat sangat tinggi dan juga untuk membantu Program Pemerintah yakni makan Gizi gratis disamping itu juga Penyewaan Lahan untuk menanam padi tersebut meningkatkan perekonomian masyarakat Pekon Payung,dan Pendapatan Asli Desa (PAD) Ujar Tabrani.
dikesempatan yang sama tokoh masyarakat Pekon Pekon Payung juga menyatakan, mendukung penuh atas apa yang menjadi program sekala prioritas ketahan pangan
Kami mendukung penuh hasil Musyawarah Desa (Musdesus) semoga apa yang direncanakan” seperti Penyewaan Lahan menanam padi tersebut yang akan dikelola oleh Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) pungkasnya. ( Nurman)